Rabu, 23 Mei 2012

Memulai Bisnis Travel Haji Umrah Dengan Modal Nol




Setiap tahun sebanyak 211.000 jamaah haji Indonesia mendapatkan kesempatan beribadah ke Tanah suci, 194.000 haji regular dan 17.000 haji khusus (ONH Plus). Tentunya bagi pebisnis ini merupakan salah satu peluang tahunan, belum lagi ibadah umrah yang dapat dilaksanakan di luar musim haji. Arminareka Perdana di tahun 2011 telah memberangkatkan 12.300 jamaah umrah. Dan tahun ini pun diserbu peminat mulai dari anak-anak hingga manula mulai program Umrah Maulid, Umrah Liburan, Umrah Ramadhan, hingga Umrah Plus Tour Aqsa, Turki, Dubai, Cairo, Hongkong, dll. 

Alhamdulillah saat ini ada beberapa travel haji dan umroh yang mempunyai cara unik untuk mendapatkan pasar haji dan umroh yaitu dengan berbagi margin dengan para jamaahnya. Khusus di Travel Arminareka Perdana, siapa saja yang bisa mereferensikan jamaah akan mendapatkan bagi hasil atau  komisi atau uang saku dalam jumlah yang sangat lumayan. 

Dahulu kala, cara tradisional yang biasa dilakukan banyak travel di Indonesia adalah bekerja sama dengan ustad dan kyai dimana bila jamaahnya melakukan haji dan umrah dengan travel tersebut maka sang ustad atau kyai bisa diberangkatkan haji atau umrah gratis. Dan sekarang, dengan program solusi bagi hasil Arminareka Perdana, siapa saja dan dari kalangan mana pun, bisa mewujudkan mimpi ke tanah suci. Alhamdulillah. Oleh karena itu, Program ini mendapatkan sertifikat lembaga bisnis syariah dari Majelis Ulama Indonesia (lihat disini)

Peluang Untuk Siapa Saja

Tentunya ini kabar yang menyenangkan dan bisa dijadikan salah satu keranjang bisnis kita. Bahkan tanpa keluarkan modal kita bisa nikmati bisnisnya. Caranya dengan mereferensikan jamaah dan kita mendapatkan fee marketing bila berhasil membawa jamaah, besarnya fee tergantung kebijakan travel dan masing - masing perwakilan yang bersangkutan, untuk Perwakilan Arminareka Perdana Surabaya Semolowaru Elok AL 2, anda bisa membaca artikelnya disini. 

Alhamdulilah, melalui website ini sudah ada beberapa teman yang sudah daftar menjadi jamaah, bagi yang ingin menjalankan bisnis biro perjalanan haji umrah dan mewujudkan impian anda ke tanah suci, segera niatkan untuk daftar dan cara promosinya pun mudah dengan cara online lewat facebook, twitter, website, atau cara offline lewat brosur, pameran, seminar, dll.

Cara Mudah & Cepat Menunaikan Ibadah Haji dan Umrah Tanpa Kendala Biaya


Penyelenggara Perjalanan Umroh & Haji Plus sejak 1990 
Izin Umroh D/142 th 2009 & Izin Haji Plus D/80 th 2009 
Kantor Perwakilan Surabaya - Jawa Timur 
Divisi Marketing Armina Utama Sukses
Jl. Semolowaru Elok AL 2
031-7111 3345

Kantor Pusat 
ARMINAREKA PERDANA 
Gedung Menara Salemba Lt.V
Jl.Salemba Raya No.05 Jakarta Pusat 10440
Telp : 021.3984 2982 , 3984 2964
Fax : 021.3984 2985

Tidak ada komentar:

Posting Komentar